Postingan

10 Produk Indonesia yang Go International

Gambar
                Bukan cuma luar negeri yang membuat produk mereka mendunia, namun Indonesia mempunyai produk-produk yang bisa dibilang Go International . Di sini, saya akan menunjukkan beberapa produk Indonesia yang Go Intenational . Dan mungkin beberapa dari anda tidak tahu bahwa produk tersebut diproduksi di Indonesia dan mengira diproduksi di luar negeri. 1. Indomie Mungkin sebagian besar dari anda sudah tau bahwa Indomie mendunia. Indomie sudah sampai ke Barat dan ke Timur. Namun, walaupun mendunia, Indomie tidak termasuk 10 makanan mendunia yang enak. Walaupun banyak orang luar negeri yang me- review  makanan ini. 2. Polytron Polytron adalah produk elektronik dari Indonesia. Polytron dapat menyaingi produk elektronik yang berada di luar negeri, contohnya seperti Jepang dan Kore a. 3. Polygon Polygon adalah sepeda pancal yang juga sudah mendunia. Awalnya, produsen Polygon membuat sepeda tanpa merk dan...

Batik, Karya Seni Khas Indonesia

Gambar
Sejarah Batik Batik dibawa oleh kerajaan Majapahit yang berada di Jawa Timur. Pada masa itu, banyak mulai muncul pembatik khususnya pada kalangan kerajaan. Lalu, di Mataram mulai ada pembatik namun tidak hanya pada kalangan kerajaan, namun sudah merakyat. Motif Batik yang berada di luar Jawa Batik memiliki beragam motif. Sebagian besar batik berpusat di Jawa dan motifnya pun banyak yang berada di Jawa. Namun, ada motif batik yang berada di luar Jawa. Motif tersebut antara lain; 1. Batik Aceh 2. Batik Bengkulu 3. Batik Lampung 4. Batik Betawi Motif Batik yang Berada di Jawa Batik memang berasal dari Jawa. Motifnya pun banyak yang berada di Jawa. 1. Batik Pekalongan 2. Batik Cirebon 3. Batik Solo 4. Batik Jogja 5. Batik Madura Sejarah Rumah Batik Rumah Batik Jawa Timur ini diprakarsai oleh Faiqah Ismail, perajin batik yang berasal dari Madura. Terdapat di Jl. Tambak Dukuh I No. 4 RT. 01/RW. 09 Kelurahan Kaparsari, Kecamatan Genteng,...

Alih Fungsi Lahan yang ada di Malang

Gambar
Dalam rangka tugas IPS, saya diminta untuk mengambil beberapa foto tentang alih fungsi lahan yang ada di malang, berikut foto yang saya ambil.

Apa itu Kebun Teh Wonosari??

Gambar
Kebun Teh Wonosari berawal ketika Belanda menjajah Indonesia dan N. V. Culture Maskapai Singosari membuka lahan tersebut pada tahun 1875 dibawah pemimpin Karel Rudolf Boska. Pada tahun 1910, teh pertama kali ditanam. Dan pada tahun 1912, pabrik teh didirikan. Pada tahun 1942, Jepang mengambil alih kebun tersebut. Lalu, mulai 1945 sampai sekarang, Indonesia mengambil alih kebun teh tersebut. Itu adalah sejarah Kebun Teh Wonosari yang terletak di Dusun Wonosari, Desa Toyomarto,Kec. Singosari, Kab. Malang. Ketinggian kebun teh di sana ada pada ketinggian 950 – 1250 mdpl pada lereng Gunung Arjuna. Syarat menanam teh adalah menanamnya ada pada ketinggian min. 800 mdpl, dan menggunakan tanah lotosol & andosol. Tanah tersebut terdapat dari letusan gunung merapi. Juga harus ada pada suhu 19 – 30˚ C dan curah hujannya minimal 2500 ml/tahun. Luas kebun teh di sana mencapai 700 hektar dan memiliki 300 pemetik teh. Para pemetik teh berkelompok yang isinya 25 orang, dan berpindah tempat se...

A-Z Ancient Egypt (Old Kingdom)

Gambar